-->

Sunday 2 April 2017

13 Model Baju Motif Batik Bunga Kombinasi Terbaik dan Terpopuler

Kebayamodern.info - Semakin berkembangnya dunia fashion membuat pakaian lebih bervariasi. Terutama baju batik yang menjadi budaya khas Indonesia. Ada banyak motif batik di Indonesia. Bahkan setiap daerah memiliki batik khasnya masing-masing. Salah satu kain batik yang populer di pasaran adalah motif batik bunga. Motif bunga memang menjadi favorit kebanyakan wanita karena dianggap feminim dan juga elegan.


Tapi jangan salah, sekarang ini banyak pula batik motif bunga yang didesain dan dimodifikasi untuk bisa dipakai oleh para pria. Seperti yang diketahui, bunga dilambangkan sebagai keindahan. Jadi tak heran jika wanita yang mengenakan baju batik motif bunga ini terlihat lebih cantik dan juga menarik.

13 Model Baju Motif Batik Bunga Kombinasi Terbaik dan Terpopuler

Model Baju Batik Atasan
Model Baju Batik Atasan
Sekarang ini banyak desainer ternama yang merancang baju batik menjadi berbagai model pakaian trendi dan modern dengan tujuan menarik perhatian dan minat konsumen. Berikut contoh batik motif bunga yang sedang menjadi trend.

Motif Batik Bunga Berwarna

Di pasaran, ada banyak motif batik bunga yang bisa dijadikan sebagai pilihan. Pasalnya warna-warna bunga memang sangat cantik dan juga menawan. Salah satu motif batik bunga yang cukup populer adalah warna dasar ungu yang dipadukan dengan motif bunga dengan warna kuning keemasan. Warna ini sangat cocok untuk Anda yang sudah dewasa.

Warna motif batik sebenarnya bisa disesuaikan dengan selera berpakaian Anda. Hanya saja, mengkombinasikan warna motif batik dengan setelah yang dipakai harus benar-benar pintar agar warna yang dipilih tidak saling tumpang tindih. Jika Anda berminat memakai pakaian motif batik bunga, ada baiknya jika dikombinasikan dengan bawahan polos berwarna senada.
Atasan Batik Wanita
Atasan Batik Wanita
Batik Motif Bunga
Batik Motif Bunga
Dress Batik Kombinasi
Dress Batik Kombinasi
Model Baju Batik Gamis

Kain batik seringkali dipakai untuk membuat berbagai macam model pakaian. Salah satunya adalah gamis. Menggunakan gamis ini, Anda akan terlihat semakin feminim dan juga elegan. Melihat hal tersebut, tak heran jika sekarang ini banyak gamis yang dirancang menggunakan kain motif batik bunga.

Banyak kaum wanita terutama yang berhijab menggunakan gamis batik ini karena sangat cocok dipakai untuk menutupi aurat secara keseluruhan. Dengan begitu, para muslimah bisa berhijab sesuai dengan ajaran islam.
Baju Batik Gamis
Baju Batik Gamis
Contoh Baju Batik Gamis
Contoh Baju Batik Gamis
Model Baju Batik Gamis
Model Baju Batik Gamis
Batik Motif Bunga Model Kebaya

Saat ini, kain motif batik bunga juga seringkali diterapkan untuk baju kebaya modern. Baju kebaya batik modern bermotif bunga ini banyak dipilih oleh semua kalangan baik yang muda hingga yang tua karena desainnya yang sederhana tapi terlihat elegan.
Kebaya Batik Hijab
Kebaya Batik Hijab
Kebaya Batik Muslim
Kebaya Batik Muslim
Motif Batik Bunga Simple
Motif Batik Bunga Simple
Baju Batik Wantita Modern Kombinasi

Baju batik dengan motif bunga yang dijual di pasaran sekarang ini biasanya terbuat dari bahan katun. Keunggulan dari bahan katun adalah teksturnya yang lembut dan juga halus di kulit.

Selain itu, kain katun juga sangat cocok dipakai untuk aktivitas harian karena mampu menyerap keringat dengan baik. Maka wajar saja jika busana motif batik wanita dengan bunga-bunga ini sering dipakai untuk kegiatan sehari-hari.
Baju Batik Kerja
Baju Batik Kerja
Baju Batik Modern Wanita Kombinasi
Baju Batik Modern Wanita Kombinasi
Model Baju Batik Modern Untuk Pesta
Model Baju Batik Modern Untuk Pesta
Demikianlah ulasan mengenai baju motif batik bunga terbaru tahun sekarang. Semoga tulisan ini bermanfaat untuk Anda.