-->

Wednesday, 8 March 2017

17+ Model Kebaya Modern Simple Terbaru Paling Modis 2019

Kebayamodern.info - Sebagai warga negara Indonesia, tentunya Anda mengenal baju kebaya bukan? Ya, karena kebaya merupakan busana tradisional yang menjadi ciri khas masyarakat Indonesia. Dulu, kebaya bisa dipakai untuk aktivitas sehari-hari karena desainnya yang simple.


Tapi sekarang ini, model kebaya modern simple lebih sering dikenakan untuk acara-acara formal tertentu. Semakin berkembangnya zaman, model kebaya sekarang juga semakin berubah dan terlihat lebih trendi dan juga modern. Meskipun demikian, model kebaya modern ini tidak menghilangkan sisi tradisionalnya.

17 Model Kebaya Modern Simple Terbaru Paling Modis

Gambar Model Kebaya Modern
Gambar Model Kebaya Modern
Kehadiran model kebaya simple untuk wanita saat ini menjadi sebuah daya tarik, model-model kebaya modern simple ini memang tengah populer serta banyak diburu oleh anak muda. Berikut kumpulan contoh model kebaya wanita terbaru.

Model Kebaya Modern ini Buat Anda Makin Sexy

Siapa bilang memakai kebaya akan membuat Anda terlihat seperti orang tua dan kuno? Sekarang ini, banyak model kebaya modern simple yang justru akan membuat penampilan Anda lebih trendi dan juga menarik.

Kebaya terkenal dengan bagian leher dan punggungnya yang sedikit terbuka. Karena kebaya memang didesain untuk menonjolkan atau memperindah bagian leher dan juga bentuk tubuh pemakainya. Dengan begitu, Anda akan terlihat semakin sexy dan menarik. Selain itu, kebaya modern ini juga bisa dipadukan dengan bawahan batik panjang atau pendek sesuai dengan selera Anda.
Kebaya Lengan Pendek Modern
Kebaya Lengan Pendek Modern
Kebaya Modern Casual
Kebaya Modern Casual
Model Kebaya Bali
Model Kebaya Bali
Model Kebaya Modern Terbaru
Model Kebaya Modern Terbaru
Model Kebaya Modern untuk Hijabers

Bagi Anda yang mengenakan hijab, tidak perlu khawatir karena banyak model kebaya modern simple yang juga didesain untuk para hijabers. Kebaya muslim ini biasanya mengharuskan penggunanya untuk memakai mainset. Hal ini dilakukan agar kulit Anda tidak terlihat secara langsung pada kebaya yang dipakai.

Sebab seperti yang diketahui, berhijab adalah suatu hal yang mengharuskan Anda untuk menutup aurat dengan baik. Meskipun begitu, kebaya muslimah ini tetap terlihat cantik dan juga elegan. Hijab yang dipakai juga harus menutup semua bagian kepala hingga leher dan juga telinga kecuali bagian wajah.
Baju Kebaya Muslim Terbaru
Baju Kebaya Muslim Terbaru
Kebaya Hijab Modern
Kebaya Hijab Modern
Kebaya Muslim Hijab
Kebaya Muslim Hijab
Model Kebaya Hijab
Model Kebaya Hijab
Model Kebaya Simple untuk Semua Acara

Sekarang ini, ada banyak model kebaya modern simple yang bisa dipakai untuk semua acara dari yang formal hingga yang non formal sekalipun. Kebaya modern simple ini bisa dipakai untuk acara wisuda, pernikahan, dan lain sebagainya.

Menggunakan kebaya modern, tentunya Anda akan terlihat semakin elegan dan juga anggun. Tak hanya itu, model kebaya modern ini juga bisa dipadukan dengan berbagai macam model bawahan yang akan membuat Anda semakin menarik dan menawan.
Baju Kebaya Muslim
Baju Kebaya Muslim
Kebaya Warna Merah
Kebaya Warna Merah
Kebaya Wisuda Muslim
Kebaya Wisuda Muslim
Model Kebaya Wisuda
Model Kebaya Wisuda
Model Kebaya Modern Kasual

Sekarang ini, kebaya bukan lagi hanya sekedar busana tradisional yang dipakai pada acara-acara tertentu saja. Sebab ada banyak pilihan kebaya modern yang simple yang bisa dipakai untuk acara non formil atau kasual.

Pasalnya desainer muda sekarang ini banyak yang mendesain kebaya agar terkesan santai dan kasual sehingga mencerminkan jiwa remaja yang interaktif dan suka dengan kesederhanaan.
Kebaya Kondangan Simple
Kebaya Kondangan Simple
Kebaya Modern Simple
Kebaya Modern Simple
Model Kebaya Modern Casual
Model Kebaya Modern Casual
Model Kebaya Modern Simple
Model Kebaya Modern Simple
Sekian tulisan terkait dengan contoh kebaya modern simple terbaru. Dengan adanya ulasan kali ini, semoga meningkatkan rasa kebanggaan Anda terhadap busana tradisional Indonesia.